Selasa, 31 Mei 2011

Tokoh yang berubah sifat dalam naruto (2)

| Selasa, 31 Mei 2011 | 1 comments

 Ini adalah lanjtan dari tokoh yang berubah sifat dalam naruto (1). Disana udah ada 7 tokoh naruto, keren, kuat dan amat memikat pembaca. Jika kita pahami secara mendalam ternyata sifat mereka yang berubah itu justru memberi warna pada manga naruto sehingga naruto lebih seru dibaca. mau tahu kan tokoh lainnya? Mari kita bahas Tokoh yang berubah sifat dalam naruto  yang lainnya




8. Gaara dari padang pasir


Gaara adalah kazekage Negara suna. Dalam serial naruto sifat pertamanya adalah pembenci orang lain. Ia hidup hanya dengan alasan membunuh orang lain, hal ini karena ia dibenci oleh seluruh orang disuna. Sifatnya berubah setelah ia bertarung dengan naruto. Ia sadar naruto memiliki penderitaan sama dengannya dan mengubah sifatnya. Ia menjadi kazekage untuk membuat orang lain mengakui keberadaannya dan melindungi rakyat suna.

9. Tsunade

Tsunade adalah anggota trio ninja. Sifatnya saat masih muda amat baik dan rela berkorban demi desanya. Sayang sifat ini berubah saat kematian 2 orang tersayangnya. Ia pergi dari desa, tidak memikirkan desa lagi dan bermain judi. Beruntung ia bertemu naruto sehingga ia ingat kembali dengan sifat lamanya dan memustuskan menjadi hokage ke-5.

10. Sasori Si pasir merah


Sasori adalah salah satu anggota akatsuki. Ia adalah master kugutsu yang amat kuat. Sifat sebenarnya adalah anak baik dan amat mencintai keluarganya. Tapi sifatnya berubah menjadi gila kugutsu setelah kedua orang tuanya meninggal. Boneka kugutsu pertamanya adalah orang tuanya sendiri.

11. Sai

Sai adalah pengganti sasuke dalam kelompok naruto. Sifatnya sebenarnya penutup, pengejek, dan menuruti permintaan Danzo(pemimpinnya). Ia pertama tidak disukai oleh naruto dan sakura. Ia yang semula tidak memiliki emosi, kembali mengingat emosinya saat disadarkan naruto. Sifatnya pun berubah dan menjadi salah satu teman naruto.


Posting kali ini lebih singkat sih tapi semoga tetap mengibur para membaca dan semakin mencintai naruto ya.
Kalau ada yang mau saran tokoh lainya langsung aja koment saya akan coba memasukkan dalam posting saya yang berikutnya.

1 comments:

Lutfi A mengatakan...

sayang banget sama sasoriii -_- coba masih baik orangnya, ortunya gak ninggal ......


ketawa ala jedikman, follow balik ya :D barusan aku follow, silahkan di check

:)) ;)) ;;) :D ;) :p :(( :) :( :X =(( :-o :-/ :-* :| 8-} :)] ~x( :-t b-( :-L x( =))

Posting Komentar

 
© Copyright 2010. yourblogname.com . All rights reserved | yourblogname.com is proudly powered by Blogger.com | Template by o-om.com - zoomtemplate.com